Selasa, 13 September 2011

Tips Pasang Backlink Tanpa Mempengaruhi Loading Blog

Seperti yang sudah disinggung pada beberapa posting sebelumnya tentang pentingnya memiliki backlink untuk mendongkrak trafik blog. Seperti yang kita ketahui banner backlink bisa dipasang dalam beberapa opsi, dan yang paling dominan adalah dalam bentuk widget. Biasanya banner tersebut akan ditampilkan di sidebar. Menampilkan widget/banner di sidebar biasanya menggunakan fungsi Javascript yang dalam hal ini akan mempengaruhi loading suatu blog. Jika blog kita terlalu banyak memuat konten Javascript, maka blog akan menjadi lola alias loading lama.

Bagaimana cara memasang banner backlink tanpa mempengaruhi loading blog?

Untuk mengatasi permasalahan tersebut caranya cukup sederhana, anda tinggal memasang banner backlink tersebut dalam bentuk posting. Intinya kan yang penting banner backlink tersebut dimuat dalam blog anda, mau dipasang di sidebar, footer, atau dimanapun yang penting kan bener-bener ada dalam blog anda.

  • Untuk membuat posting yang memuat konten banner backlink anda harus menggunakan mode Edit HTML dalam blog editor anda, bukan Compose.
  • Kode dibawah ini terdiri dari beberapa backlink gratis, silahkan anda copy.
    Kemudian paste dalam post editor di blog anda.



  • Agar posting ini tidak terlihat dalam daftar posting terbaru, silahkan atur tanggal terbitnya sebelum anda pubikasikan.
  • Setelah posting tadi anda terbitkan, silahkan buka. Kemudian klik satu per satu setiap banner backlink tersebut, dengan begitu maka secara otomatis anda telah memiliki backlink yang cukup banyak tanpa harus merusak loading blog anda.

  • * Anda bisa menambahkan banner backlink lainnya

1 komentar:

  1. wah makasie gan.. beneran nih gapapa?? cara pasang link kaya gini..

    BalasHapus